Mini album “Twinkle” dari TaeTiSeo akan dirilis pada 29 April 2012 mendatang. Mini album ini akan dijual di situs – situs musik online seperti Melon, Genie, Naver Music, dan iTunes. Sedangkan untuk penjulan offline, penggemar SNSD harus bersabar hingga 2 Mei 2012.
Dalam teaser Twinkle, ketiga personil utama SNSD tersebut lebih menonjolkan karakter yang lebih berwarna dan jauh berbeda dibandingkan dengan video klip SNSD.
Teaser Twinkle versi Taeyeon :
Teaser Twinkle versi Tiffany :
Teaser Twinkle versi Seohyun :
UPDATE! Music Video Twinkle